Ratusan Jurnalis Garut Serukan, Presiden Prabowo Subianto Pecat Yandri Susanto sebagai kemendes PDT

KAPERWIL JAWA BARAT

Rabu, 5 Februari 2025 - 16:25 WIB

50331 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bara-news.com // Garut ,

Sikap dan Pernyataan Kontroversi Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Mendes PDTT), Yandri Susanto, mengenai “wartawan bodrek” dan LSM menggangu Desa berbuntut panjang , Sikap dan pernyataan yang melecehkan propesi Jurnalis dan LSM yang di anggap sebagai penggangu direspone keras oleh para jurnalis di Tanah Air , dikabupaten Garut Ratusan jurnalis dari 42 kecamatan di Kabgarut menggeruduk kantor Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa, Rabu 5 Februari 2025.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ratusan jurnalis dari Berbagai Media dan Organisasi Profesi mengutuk keras pernyataan Mendes PDTT Yandri Susanto menyebut adanya wartawan Bodrex dan LSM yang menggangu kinerja Desa. Tangkap LSM dan Wartawan Bodrek . Yandri Menekan Kepolisian agar aparat penegak hukum Menangkap LSM & Wartawan Bodrex tersebut.

Statment Sang Mentri Tersebut menyulut reaksi para jurnalis diberbagai indonesia di kab Garut
Dengan adanya pernyataan tersebut,

Pernyataan tersebut memantik reaksi keras , Kantor DPMD Garut digerudug oleh sekitar 150 orang khususnya para kuli tinta yang tergabung di berbagai ORPROP dan LSM se-Kabupaten Garut melakukan aksi unjuk rasa menyampaikan kekecewaan dan peryataan. Aksi Ratusan jurnalis Garut di kantor DPMD Kabupaten Garut, diterima oleh Erwin selaku sekertaris DPMD Kab. Garut. Rabu 5/02/2025

pihak DPMD Kab. Garut menerima pernyataan sikap para kuli tinta agar Presiden Prabowo memberhentikan Menteri Desa dan pihaknya berjanji akan menyampaikan ke pihak terkait ucapnya.

Heru Sugiman korlap Aksi Unjuk rasa meminta Presiden Prabowo subianto agar Memecat Mentri desa yang telah melecehkan profesi jurnalis, Wartawan dan LSM, kontribusi jurnalis , wartawan dan LSM cukup besar bagi Negara. Kami tidak terima bila pejabat tinggi negara melecehkan profesi kami.

Hal senada disampaikan Solihin Afsor selaku Dewan Penasehat dan Pembina DPD Ikatan Wartawan online Indonesia Kab Garut, Aksi hari ini sebagai respon terhadap seorang mentri yang asal bunyi , menghina dan melecehkan wartawan, hal hal yang dapat mengkriminalisasi wartawan harus kita lawan. Kami minta presiden prabowo segera memecat mentri desa papar Solihin Afsor

Aksi damai ini dihadiri ratusan wartawan lintas organisasi di kab Garut, kami ucapkan terima kasih kepada rekan rekan wartawan garut yang hadir, kami juga ucapkan terima kasih kepada kapolres garut yang telah menurunkan Pasukan pengamanan agar kegiatan penyampaian pendapat di muka umum berjalan tertib dan Aman pungkas Solihin Afsor.

Diakhir Aksi para wartawan menyayikan yel yel agar Menteri Desa di berhentikan .

Berita Terkait

Pangdam XXIII/Palaka Wira: Palaka Wira Fest Bukti Kemanunggalan TNI dan Rakyat
Peduli Sesama, Lapas Pamekasan Hadirkan Aksi Nyata Pemasyarakatan Berdampak Lewat Baksos Sembako
Razia Gabungan di Lapas Pamekasan, Sinergi Aparat Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban
Cek Mahar Rp 3 Miliar Palsu, Pernikahan di Pacitan Picu Penipuan
Lapas Pamekasan dan PIPAS Gelar Senam Pagi Bersama, Jaga Kebugaran dan Kekompaka
19 Rumah di Padang Ludes Terbakar, Api Diduga Berasal dari Pembakaran Sampah
PLN UP3 Kendari Siaga Jaga Keandalan Listrik untuk STQH Nasional XXVIII di Sulawesi Tenggara
40 Jenazah Korban Runtuhnya Gedung Musala Pesantren Al Khoziny Berhasil Diidentifikasi

Berita Terkait

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 12:32 WIB

Patroli Gabungan TNI–Komduk Wujudkan Keamanan Wilayah Gantarang di Malam Akhir Pekan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 08:37 WIB

Pimpinan Redaksi Media Online Satya bhayangkara” Muh Darwis Dg Situju. Turun Langsung Memantau Kebakaran Sumur Bor Dibontoa Berikut Temuannya.

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 07:29 WIB

Aktivis 98 Serukan: Hentikan Narasi Provokatif Bubarkan Polri

Jumat, 10 Oktober 2025 - 04:44 WIB

Sosialisasi Tertib Lalulintas, Kanit Kamsel Satlantas Polres Gowa Hadir di MTsN Gowa

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:53 WIB

Kasus Pembunuhan di Kajang: Dampak Mendalam bagi Keluarga Korban dan Proses Hukum Tersangka

Kamis, 9 Oktober 2025 - 12:35 WIB

Warga Bantah Isu Keberadaan Marinir Bersenjata di Sengketa Lahan Tanjung Bunga

Kamis, 9 Oktober 2025 - 11:14 WIB

LPPAR Wahdah Islamiyah Bulukumba Hadiri Gelar Kasus Kekerasan Anak, Tekankan Sinergi Perlindungan.

Kamis, 9 Oktober 2025 - 05:36 WIB

Koramil 1411-06/Bontotiro Gelar Karya Bakti Bersihkan Pantai Samboang di Bulukumba

Berita Terbaru