Wakapolda Jabar Panen Raya Jagung di Sumedang, Dukung Swasembada Pangan 2025

KAPERWIL JAWA BARAT

Rabu, 26 Februari 2025 - 13:41 WIB

5036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bara-news.com |

Jawa Barat, – Wakapolda Jawa Barat, Brigjen Pol. Kasihan Rahmadi, memimpin persiapan panen raya jagung serentak tahap I di Blok Tanjakan Merak, Desa Sakurjaya, Kecamatan Ujung Jaya, Kabupaten Sumedang, Rabu (26/2/2025)

“Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya mendukung swasembada pangan nasional pada tahun 2025” ujarnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Panen raya yang bertempat di lahan perkebunan tersebut dihadiri oleh para pejabat utama (PJU) Polda Jabar, Bupati Sumedang, Kapolres Sumedang, masyarakat setempat, dan para petani jagung Kabupaten Sumedang. Kehadiran Wakapolda dan pejabat lainnya menunjukkan komitmen pemerintah dalam mendukung sektor pertanian dan kesejahteraan petani.

Brigjen Pol. Kasihan Rahmadi dalam kesempatan tersebut menyampaikan apresiasi kepada para petani atas kerja kerasnya dalam meningkatkan produktivitas jagung. Ia juga menekankan pentingnya sinergi antara kepolisian, pemerintah daerah, dan masyarakat dalam mencapai swasembada pangan.

Lebih lanjut, diharapkan kegiatan ini dapat memotivasi petani lain untuk meningkatkan hasil panen dan berkontribusi pada ketahanan pangan nasional.

Bupati Sumedang juga turut memberikan sambutan, menyampaikan dukungan penuh terhadap program swasembada pangan dan berharap panen raya ini menjadi langkah awal menuju peningkatan kesejahteraan petani di Kabupaten Sumedang. Suasana panen raya berlangsung meriah dan penuh semangat, dengan para petani tampak antusias menyambut panen hasil kerja keras mereka.

Di Akhir kegiatan dilaksanakan pemberian bantuan untuk masyarakat sekitar dan foto bersama.
Selama kegiatan berjalan aman, tertib serta kondusif
Red * E.S *

Dikeluarkan oleh Bid Humas Polda Jabar

Berita Terkait

Perubahan RUU TNI No. 34/2004, Sikap Aliansi Masyarakat Peduli Keamanan Negara
Berbagi Kasih Dan Buka Bersama, Kolaborasi LBH BKN, Keluarga Besar Panolhing Sianturi Dan LPK Orines Santane
RUU TNI: Kritik Atau Protes Kosong? Inilah Ulasan Letjen TNI Purn. Bambang Darmono
Wamenpora Taufik Ajak Olympian Sinergi Membangun Masa Depan Atlet Indonesia ,
Polemik Pemilihan RW 011 TSI Duri Kosambi, Kuasa Hukum Darsuli SH : Kami Akan Melakukan Upaya Hukum
Pdt. Ida Turnip, S.Th Menyampaikan Pentingnya Ketaatan Didalam Firman Tuhan
Kemenpora Dapat Tambahan Rp 170,7 Miliar Usai Rekonstruksi, Pagu Anggaran Jadi Rp 1,03 T
Pakai layanan digital bank bjb Selama Ramadan,Bisa Dapat Diskon, Cashback, Bonus Pulsa, hingga Umrah Gratis!

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:40 WIB

Berbagi Kasih Dan Buka Bersama, Kolaborasi LBH BKN, Keluarga Besar Panolhing Sianturi Dan LPK Orines Santane

Sabtu, 15 Maret 2025 - 15:05 WIB

Pdt. Ida Turnip, S.Th Menyampaikan Pentingnya Ketaatan Didalam Firman Tuhan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:09 WIB

Kemenpora Dapat Tambahan Rp 170,7 Miliar Usai Rekonstruksi, Pagu Anggaran Jadi Rp 1,03 T

Sabtu, 15 Maret 2025 - 10:42 WIB

Pakai layanan digital bank bjb Selama Ramadan,Bisa Dapat Diskon, Cashback, Bonus Pulsa, hingga Umrah Gratis!

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:45 WIB

MIO’I dan FWJI Jakarta Barat Gelar Buka Puasa Bersama Sebagai Ajang Silaturahmi dan Santunan

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:35 WIB

Dukung Asta Cita Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Teken Nota Kesepahaman Sinergitas Program

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:04 WIB

BKN Bentuk Tim Khusus Perjuangkan Jenderal Hoegeng dan Gus Dur Sebagai Pahlawan Nasional

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:51 WIB

Sarah Sentosa Sekretaris Jenderal Komite Bilateral Poland Dan Slovakia KADIN Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Berita Terbaru