KMSU Jakarta Gelar Latihan Kepemimpinan Generasi Muda Berkualitas, Mewujudkan Indonesia Emas

BS

- Redaksi

Jumat, 6 September 2024 - 11:45 WIB

5044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta — Komunitas Mahasiswa Sumatera Utara (KMSU) Jakarta dan sekitarnya telah melaksanakan pelatihan kepemimpinan dan malam keakraban menjelang HUT RI 17 Agustus 2024 dengan tema “Menciptakan Pemimpin Generasi Muda Yang Berkualitas Dalam Mewujudkan Indonesia Emas.”

Ketua Umum KMSU Jakarta, Sukma Wijaya Hasibuan mengatakan Pelatihan Kepemimpinan dan Makrab dalam rangka mendorong kaum intelektual muda menjadi pemimpin bagi generasi muda yang berkualitas, berwawasan luas, berkarakter unggul, matang dalam berpikir, kaya literasi dalam mewujudkan Indonesia Emas.”

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelatiham kepemimpinan bagi generasi muda harus dilakukan secara masih agar lahir pemimpin-pemimpin muda sebagai agent of change yang berguna bagi masyarakat, bangsa dan negara” ungkap Sukma di Jakarta, Jumat (6/9/2024).

Adapun narasumber yang dihadirkan pada kegiatan tersebut pertama, Dr. Teguh Santosa, M.A selaku Ketua Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) juga pendiri kantor berita politik Republic Merdeka. Kedua, Dr. Edy Junaedi Harahap, S.STP, M.Si, Deputi Bidang Pengendalian Pelaksanaan Penanaman Modal Kementerian Investasi/BKPM.

Kegiatan pelatihan kepemimpinan diikuti berbagai mahasiswa dari kabupaten dan kota asal Provinsi Sumatera Utara. Kegiatan pelatihan kepemimpin ini sebagai mandat AD ART KMSU Jakarta yang merupakan konstitusi tertinggi KMSU Jakarta dan Sekitaranya.

Sukma menambahkan bahwa semangat nafas dan roh perjuangan mahasiswa harus terus dirawat dan dikobarkan demi terciptanya regenerasi kepemimpinan di tengah masyarakat.

Kegaiatan semacam ini menjadi fondasi awal untuk memberikan ilmu kepemimpinan sebagi strategi menghadapi masa depan dengan perubahan sosial dan kemajuan teknologi yang semakin pesat dan masif.

Maka mahasiswa diharapkan untuk tetap mampu melakukan inovasi, membangun value yang tinggi dengan segenap kreatifitas imajinatif sebagai wujud entitas sosial terpelajar intelektual.

Kegaiatan ini tidak bisa selesai pada pelatihan ini saja, saya dan rekan rekan terus melakukan mentoring secara continue dan semaksimal mungkin akan selalu menanamkan jiwa leadership pada setiap aspek kehidupan tidak hanya di dalam kampus namun juga di luar kampus bahwa jiwa kepemimpinan mahasiswa khsusnya yang tergabung di KMSU Jakarta dapat menjadi suri tauladan untuk lingkungan sekitarnya.

Semoga agenda ini dapat menjadi penambah wawasan bagi mahasiswa yang tergabung di KMSU Jakarta dan juga dapat membentuk pada setiap insan agar bertindak lebih bijak lagi.

Sebab hidup yang tidak pernah di perjuangkan tidak akan pernah di menangkan maka teman teman semuanya tetap semagat 45 dan jangan pernah Lelah dalam berjuang, kelak di 2045 kalian akan menjadi calon pemimpin di negeri ini.

Berita Terkait

Latihan Kepemimpinan dan Makrab KMSU Jakarta 2024, Teguh Santosa Memberikan Materi
Proyek Gagal Air Bersih (SPAM) Rp 8 Miliar dari Dinas PUPR Pesawaran Tahun 2022 
Masyarakat Antusias Camat Sukoharjo Tanggapi Viralnya Pemberitaan Dugaan Korupsi DD, dan Tanah Hibah Pekon Sukoharjo III Barat
KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU MUSNAHKAN BARANG BUKTI TINDAK PIDANA YANG TELAH BERKEKUATAN HUKUM TETAP (INKRACHT).
Miris Apa Yang Sudah Terjadi Anak Dibawah Umur Tanpa Ada Keperdulian Pihak Pemerintah Desa/Pekon Malah Di Tutupi
Kembali Kabupaten Pringsewu Peroleh 2 Penghargaan Nasional Pada GTTGN XXV di NTB
Pringsewu Berperan Aktif dalam Lampung Begawi 2024 dengan Tampilan Stand Kerajinan dan UMKM Unggulan
Lembaga Profesi Jurnalis DPD Ikatan Wartawan Online Indonesia IWO-i Menyampaikan Laporan Dugaan Kakon Neglasari Ke Kejaksaan Negri Pringsewu

Berita Terkait

Kamis, 2 Januari 2025 - 07:51 WIB

Polri Update Situasi Operasi Lilin 2024 Pada Hari Ke Dua Belas

Kamis, 2 Januari 2025 - 07:41 WIB

Menteri Nusron dan Basuki Sepakat Percepat Pengukuran Tanah di IKN Oleh Certified Surveyor Berkompeten

Kamis, 2 Januari 2025 - 04:38 WIB

Kapolri Pimpin Sertijab Kapolda Sumbar Irjen Pol Dr. Gatot Tri Suryanta

Kamis, 2 Januari 2025 - 03:24 WIB

Babinsa Kodim 1410 Bantaeng Membaur Dengan Warga Melaksanakan Kerja Bakti

Selasa, 31 Desember 2024 - 09:11 WIB

Pemerintah Pusat Gelontorkan Dana Desa Sebesar Rp 284,9 M untuk Kabupaten Bekasi, Masyarakat Bekasi Harus Awasi Bersama Penggunaannya

Selasa, 31 Desember 2024 - 05:53 WIB

Sukseskan Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 1410 Bantaeng Bantu Petani Pemasangan Pompa Air di Lahan Pertanian

Minggu, 29 Desember 2024 - 12:16 WIB

KOMANDAN PANGKALAN TNI AL (DANLANAL) SAUMLAKI LAKSANAKAN PERESMIAN KAMPUNG BAHARI NUSANTARA (KBN) DI DESA WATIDAL

Minggu, 29 Desember 2024 - 12:12 WIB

Komisi III DPR RI Sebut Polri Institusi Paling Responsif Tindak Lanjuti Aduan Masyarakat

Berita Terbaru